Selasa, 04 Maret 2014

PROLOG - WE



WE…???



SO VERY COMLICATED...!!




Dibawah langit gelap yang disinari oleh rembulan dan dihiasi oleh bintang-bintang  yang tertabur dengan indahnya, aku dan dia sedang menghangatkan diri dengan bantuan api unggun. Kami awalnya hanya terdiam, kemudian tertawa ria, terdiam lagi, lalu ledek-ledekan sampai kini terdiam lagi. Aku pun membuka percakapan agar alam ini tidak begitu sepi.